Cara Mudah Root Semua Tipe Android Tanpa PC! | Full Version Blog

Cara Mudah Root Semua Tipe Android Tanpa PC!

Full Version Blog. Cara mudah root semua tipe android paling mudah, cepat , aman , tanpa pc , dan hanya perlu dilakukan di android anda saja , jadi tidak perlu ribet ribet harus memakai pc :D, dan tutorial ini bisa untuk root semua jenis android termasuk hape cina,

Untuk melakukan Root Android, tidak hanya ada satu cara sih, banyak berbagai cara dan berbagai aplikasi yang bisa digunakan untuk rooting hape anda, seperti aplikasi framaroot, Root master , Towel Root ,Key Root Master dan masih ada aplikasi lainya.

Namun kali ini Saya hanya akan membagikan Cara mudah Root Semua jenis android dengan menggunakan FramaRoot, karena aplikasi ini termasuk yang paling gampang , cepat, dan mudah digunakan untuk melakukan proses rooting di android anda.

Langsung saja berikut adalah Tutorial Cara Mudah Root Semua jenis HP android tanpa PC via FramaRoot:


1. Langkah pertama yang harus anda lakukan adalah mendownload Aplikasinya, silahkan download FramaRoot V1.9.3 apk
2. Setelah proses download selesai , install aplikasi framaroot dan buka aplikasinya
3. Pilih Install SuperSU lihat gambar dibawah:
Root Semua jenis android dengan framaroot
Root Semua jenis android dengan framaroot
4. Untuk pemilihan Exploitnya mungkin akan berbeda-beda di setiap Tipe Android, Screenshot diatas saat saya menggunakan Lenovo a369i.
5. Setelah anda pilih exploit, tunggu beberapa saat sampai proses root selesai, jika succes akan muncul Success… Superuser and su binary installed. You have to reboot your device” 
Cara Mudah Root Semua Tipe Android Tanpa PC!
root succes via framaroot
6. Untuk memastikan root berhasil setelah hape anda di restart pastikan ada aplikasi SuperSu / Superuser yang sudah terinstall di Leny anda, atau kalau masih ragu anda bisa mengechecknya dengan menggunakan aplikasi RootCheker yang bisa anda download di playstore
7. Selamat Smarphone Android anda sudah berhasil di root :D

Sekian artikel tentang Tutorial Cara Mudah Root Semua Jenis Android Tanpa PC!, cara diatas sudah saya praktekan dan alhamdulillah berhasil .

Baca: Cara Mudah Install Recovery di Berbagai Jenis Android

Posting Komentar

# Berkomentarlah dengan sopan
# Gunakan kolom komentar dengan bijak
# Komentar Spam akan otomatis saya hapus
# Komentar yang muncul akan saya respon secepat mungkin